Pada umumnya pemutusan koneksi dari client to client
biasanya dilakukan dengan menggunakan netcut, hal itu biasanya sering
kita temukan pada pengguna windows. Jika pada pengguna linux, kita
sering menemukan yang fungsinya tidak jauh berbeda dengan netcut
tersebut. Seperti Tuxcut, arpspoof serta mdk3, tetapi dalam hal ini saya
lebih tertarik menggunakan mdk3 dikarenakan bukan hanya membunuh
koneksi client yang di sekitar hotspot, bahkan juga memutuskan koneksi
yang berada dalam satu lingkungan Access Point pada sebuah
hotspot, atau warnet. Tipe penyerangan dari mdk3 menggunakan titik fokus
pada Media Access Control (MAC) Address. Bahaya bukan, baiklah kita
akan membahas bagaimana caranya untuk menggunakan hal ini. Meski
diketahui juga mdk3 juga telah tersedia didalam distro backtrack. Mari
kita lanjut ke pembahasan dibawah ini, dengan cara-caranya langsung.
Aktifkan monitoring interface anda dengan cara
lihat mac address anda dengan cara "ifconfig wlan0" (interface tergantung dari yang anda miliki) hal ini dilakukan agar koneksi anda tidak menjadi senjata makan tuan. Copy paste mac address kemudian masukkan mac tersebut dengan cara "echo FF:FF:FF:FF:FF:FF >> whitelist.txt (berarti mac address anda disimpan di file whitelist.txt)"
Kemudian
saatnya untuk mematikan seluruh koneksi yang berada dalam AP yang anda
inginkan (semua AP yang terdeteksi akan turut DC alias Disconnect semua
client-clientnya), caranya yaitu seperti gambar ini.
Jika anda merasa iba dengan koneksi teman anda sendiri, alias ingin dia
terkoneksi juga seperti anda lakukan perintah berikut. Seperti tadi,
berarti anda harus memasukkan juga mac address teman anda tetapi caranya
sedikit berbeda untuk eksekusinya serta file dimana untuk menyimpan
mac. Jika anda kurang mengerti, akan saya jelaskan. Untuk whitelist.txt
itu adalah single mac address, jadi cuman mac address anda saja artinya
cuman anda saja yang terkoneksi. Jika untuk gambar dibawah ini file
blacklist.txt adalah untuk banyak dua atau lebih mac address, termasuk
mac address anda. mac address yang anda masukkan di blacklist.txt
tersebut yang akan terkoneksi. Mengertikan ?
Ingat
kalimat saya diatas, mdk3 mematikan AP yang terdeteksi oleh komputer
kita. Jika anda menginginkan satu AP saja yang anda isengi, maka lakukan
perintah berikut ini
- mdk3 mon0 d -c channel_ap_target -w whitelist.txt
- mdk3 mon0 d -c channel_ap_target -b blacklist
- mdk3 mon0 a -t FF:FF:FF:FF:FF:FF (Perintah ini untuk mem-flooding AP yang terenkripsi)
- mdk3 mon0 g -t FF:FF:FF:FF:FF:FF (Perintah ini untuk meng-deauth AP yang terenkripsi)
Sumber:http://selpacode.blogspot.com/2013/04/mematikan-koneksi-menggunakan-mdk3-di.html
0 komentar:
Posting Komentar